Sosialisasi Netralitas ASN, Penyerahan Piagam Satya Lancana Karya Satya dan SK Kenaikan Pangkat Periode Juni 2024

Hari ini Selasa Tanggal 25 Juni 2024 di Pendopo Kecamatan Maesan mengikuti kegiatan Sosialisasi Netralitas ASN yang dihadiri oleh 5 kecamatan dan puskesmas.

kegiatan ini bertujuan agar seluruh ASN diwilayah kabupaten bondowoso, khusunya kecamatan maesan dalam mengahadapi pilkada tahun 2024 ini untuk netral dalam proses pilkada tahun ini. 

Puskesmas maesan juga ikut serta dalam kegiatan ini berkesemapatan untuk menyampaikan tentang pengajuan 5 hari kerja bagi tenaga kesehatan di puskesmas dan permohonan terkait gedung puskesmas maesan biar bisa jadi satu gedung. 

 

 

Share Berita Ini